Liberalisasi Agama
Membaca atau mendengar kata liberal dan disandingkan dengan agama, maka kita akan dibawa kepada isu kerusakan agama karena terjadi liberalisasi atau pembebasan terhadap hal yang dilarang dalam agama. Traumatis kata liberal bagi umat islam dibawa oleh Jaringan Islam Liberal (JIL) yang berhasil membawa pengaruh besar terhadap pemahaman liberalisme dalam agama, bagi mereka membawa nilai-nilai islam yang progresif dan moderat. Walau dalam perkembangannya beberapa tokoh JIL dinilai buruk merusak akidah dan